timnas indonesia naturalisasi san marino timnas Timnas Indonesia resmi mengumumkan 24 daftar pemain yang akan berlaga di ASEAN Cup 2024 pada Jumat 6/12/2024. Dalam daftar pemain yang dirilis tersebut, hanya ada satu pemain naturalisasi keturunan yakni Rafael Struick. Sebelumnya beredar kabar jika Timnas Indonesia juga akan diperkuat Ivar Jenner dan Justin Hubner, tapi belum dipastikan
pot timnas indonesia Adapun juara Piala AFF 4 kali, Singapura, ada di pot 3 bersama Myanmar dan Kamboja. Sementara Laos, Brunei, dan Timor Leste, mengisi pot 4. Ketika Piala Asia 2023 di Qatar, ASEAN punya 4 wakil di putaran final. Mereka adalah Vietnam, Malaysia, Thailand, dan Indonesia. Tim-tim tersebut diharapkan mampu kembali lolos ke AFC Asian Cup 2027
jadwal semifinal timnas Bola.com, Jakarta - Jadwal siaran langsung Timnas Indonesia di Piala AFF 2024 telah ditetapkan, dengan pertandingan pertama dimulai pada 9 Desember 2024. Timnas Indonesia, yang berada di Grup B bersama Myanmar, Vietnam, Laos, dan Filipina, akan memulai perjalanan mereka di turnamen ini dengan menghadapi tuan rumah Myanmar di Stadion Thuwunna