tim nasional sepak bola honduras kiper timnas indonesia Bola.net - Pengamat sepak bola Vietnam, Quang Tung, mengungkapkan ada dua posisi yang dianggapnya sebagai titik lemah skuad Golden Star Warriors. Timnas Vietnam akan berlaga di Piala AFF 2024. Tim asuhan Kim Sang-sik itu berada di Grup B. Mereka akan bersaing dengan empat negara lainnya. Salah satunya adalah Timnas Indonesia
pemain papua timnas Persija jadi tim yang paling banyak menyumbangkan pemain, yakni tiga nama. Ada Muhammad Ferarri, Dony Tri Pamungkas, dan Rayhan Hannan yang dipanggil masuk skuad Garuda untuk ajang ini. Ada beberapa nama yang memang karib memperkuat Timnas, seperti Asnawi Mangkualam, Pratama Arhan, Marselino Ferdinan, Hokky Caraka, hingga Arkhan Kaka
grup timnas u23 Pada turnamen tahun ini, Marselino Ferdinan dan kawan-kawan berada di grup B bersama Laos, Myanmar, Filipina, dan Vietnam. Pertandingan pertama akan berlangsung melawan Myanmar di Stadion Thuwunna, Yangon, pada Senin 9/12/2024. Setelah itu, Timnas Indonesia akan menjamu Laos di Stadion Manahan, Solo, pada Rabu 12/12/2024